Search by job, company or skills

  • Posted 8 hours ago
  • Be among the first 10 applicants
Early Applicant

Job Description

Kami membuka kesempatan bagi tenaga profesional dan kreatif untuk bergabung bersama tim kami sebagai Desainer Interior.

Kualifikasi:

  • Pendidikan minimal D3/S1 Desain Interior atau jurusan terkait
  • Menguasai software desain (AutoCAD, SketchUp, 3D Max, Enscape, atau sejenisnya)
  • Kreatif, inovatif, dan memiliki sense desain yang baik
  • Mampu bekerja secara mandiri maupun dalam tim
  • Bertanggung jawab dan mampu bekerja sesuai target

Tugas dan Tanggung Jawab:

  • Membuat konsep dan desain interior sesuai kebutuhan klien
  • Menyusun gambar kerja dan visualisasi desain
  • Berkoordinasi dengan tim proyek dan pihak terkait

Kirimkan CV dan portofolio ke:

email : [Confidential Information]

kontak : 08112228404

More Info

Job Type:
Industry:
Employment Type:

Job ID: 137862517